SELAMAT Datang Di web Sederhana Saya @RRamadhan44 1998
Kamis, 17 Oktober 2013

Karate



Hay Guys Jumpa Lagi ini Sama Blog Saya, Saat ini Saya Menceritakan Tentang Karate

 Belajar Karate, Yuk!

   Wah, seru banget yah, kalo bisa karate!
 Enggak ada orang yang berani ganggu. Kita   pun  jadi lebih berani.
   Eiits, tapi jangan sampe disalahgunakan, yah! Yang paling penting sih,
 sebenarnya, karate itu berfungsi supaya bisa melindungi diri dari serangan jahat.
 Lebih bagus lagi, kalo digunakan untuk kebaikan.

Hmm, dari mana, sih asal usul karate?
 Karate atau seni ilmu bela diri ini berasal dari sebuah kepulauan Okinawa
di Jepang. Dulu, Okinawa adalah sebuah kerajaan yang belum termasuk dalam wilayah
Jepang.

Belajar karate jadi makin Lebih percaya diri!
Namun pada tahun 1600-an, Kerajaan Jepang telah menguasai Okinawa.
 Kerajaan Jepang memerintah Okinawa dengan tangan besi atau kekerasan.
 Penduduk dilarang memiliki senjata tajam, bahkan orang tua dilarang memakai tongkat.

Diam-diam bangsa yang terjajah ini mempelajari ilmu bela diri yang waktu itu
dikenal dengan nama Tote. Dari satu teknik ke teknik lainnya,
ilmu bela diri diperdalam dan para pendeta ikut mendorong berkembangnya
ilmu bela diri TOTE ini.

Pada tahun 1921 seorang penduduk Okinawa bernama Funakoshi Gitchin Memberitahukan
 ilmu bela diri dari TOTE ini di Jepang, dan namanya pun berubah menjadi karate,
 Bertemu dengan aksen Jepang dalam cara membaca huruf kanji. Mulai saat itu karate
 berkembang dengan pesat di Jepang dan akhirnya bisa masuk ke Indonesia.

Title: Karate; Written by Unknown; Rating: 5 dari 5

Tidak ada komentar:

Posting Komentar